Cara Daftar Driver Gojek Terbaru 2022, Lengkap dengan Syaratnya

cara daftar driver gojek terbaru

Ilustrasi cara daftar driver gojek terbaru. (Gojek.com)

Cektips.com - Apakah mudah dan seperti apa cara daftar driver Gojek terbaru 2022? Simak selengkapnya agar bisa jadi mitra.

Adapun cara daftar driver Gojek terbaru 2022 kali ini sudah dilengkapi dengan syarat-syaratnya.

Menjadi driver atau pengemudi Gojek saat ini terus diminati. Baik itu sebagai pekerjaan tetap maupun pekerjaan sampingan.

Pasalnya dengan menjadi driver ojek bisa mendapatkan uang tambahan cukup modal kendaraan sepeda motor.

Dalam satu bulan, setidaknya seorang driver Gojek bisa mendapatkan pendapatan hingga Rp2 juta.

Jumlah yang cukup besar untuk menjadi sekedar pekerjaan sampingan yang tidak terikat waktu.

Atau kamu bisa coba daftar menjadi driver Gojek jika baru saja kena PHK dari kantor atau baru saja resign.

Daripada tidak ada kegiatan, menjadi driver Gojek bisa jadi salah satu pilihan terbaik serta tercepat

Dengan keuntungan tersebut, lantas bagaimana cara daftar Gojek terbaru di November 2022? Apakah mudah dan butuh dokumen apa saja?

Simak hingga akhir artikel terbaru dari Cektips.com ini untuk mengetahui cara daftar Gojek terbaru di November 2022?

Cara Daftar Driver Gojek Terbaru 2022, Cek di Sini!

cara daftar driver Gojek terbaru
Ilustrasi cara daftar driver Gojek terbaru (Unsplash.com/ Fasyah Halim)

Sampai saat ini, cara daftar driver Gojek terbaru 2022 masih dicari karena semakin banyak yang meminati jajal profesi ojek daring ini.

Bagi kamu yang tertarik untuk untuk menjadi driver Gojek terbaru di 2022 ini, simak hingga selesai untuk mengetahuinya.

Berikut ini cara daftar driver Gojek terbaru di 2022, dikutip dari berbagai sumber.

1. Download dan Install aplikasi Go-Partner di Google Playstore

2. Pilih daftar jadi mitra

3.Masukkan nomor handphone aktif yang digunakan.

4. Masukkn kode OTP yang dikirim melalui SMS.

5. Pilih 'Motor Driver'

6. Lengkapi data diri dan informasi pribadi

7. Unggah foto profil dan dokumen seperti KTP, SIM, STNK, SKCK, dan rekening bank.

8. Data diverifikasi pihak Gojek untuk kemudian diberitahukan ke calon mitra.

Nah itulah tadi cara daftar driver Gojek terbaru di November 2022 yang barangkali bermanfaat bagi yang sedang mencari pekerjaan atau bahkan side job.

Syarat Daftar Gojek Terbaru 2022, Motor Apa yang Boleh Dipakai?

Berikut ini adalah syarat bila ingin menjadi daftar Gojek terbaru 2022 termasuk motor yang boleh dan tidak boleh dipakai.

Mitra

Warga negara Indonesia
Umur minimum 18 tahun dan maksimum 65 tahun pada saat pendaftaran


Dokumen

e-KTP Asli
SIM C / D Asli (dalam masa berlaku)
STNK dan SKPD Asli (pajak 5 tahunan dalam masa berlaku)
SKCK Asli / Legalisir
Rekening bank
Kendaraan

Batas maksimal umur kendaraan 8 tahun (dihitung dari tahun pendaftaran)
Maksimal CC tidak boleh lebih dari sama dengan 250 cc
Kendaraan 4 Tak
Bukan kendaraan motor tipe Trail, Sport atau Touring. (tal)

Baca Juga

harga koin kuno wilhelmina 1925 Juli 2023
UPDATE JULI 2023! Harga Koin Kuno Wilhelmina 1925 di Toko Online
uang Rp ribu harga jutaan
TAJIR MELINTIR! Uang Rp2 Ribu Harga Jutaan, Bisa Rp20 Juta Kalau Nomor Seri Jenis Ini?
uang koin kuno paling dicari 2023
Koin Kuno Paling Dicari Kolektor 2023, Punya Auto Kaya!
Cara Buat Recap Reels Instagram 2022
Cara Buat Recap Reels Instagram 2022, Mudah dan Sedang Trending
cara daftar lowongan PPPK BRIN
Cara Daftar Lowongan PPPK BRIN, Lengkap dengan Syarat dan Linknya
cara cek bansos PKH
Cara Cek Penerima Bansos PKH 2022, Login cekbansos.kemensos.go.id!