Cara Upload Berkas Persyaratan PPK Pemilu 2024 di Siakba.kpu.go.id

Cara Upload Berkas Persyaratan PPK

Cara Upload Berkas Persyaratan PPK

Cektips.com - Bagaimana cara upload berkas persayaratan PPK Pemilu 2024 di Siakba.kpu.go.id? Simak caranya agar bisa mudah saat mendaftar.

Mencari cara agar upload berkas persyaratan PPK Pemilu 2024 di Siakba.kpu.go.id? Simak artikel ini hingga selesai artikel berikut ini.

Komisi Pemilihan Umum (KPU) membuka kesempatan bagi masyarakat untuk mengabdi dalam Pemilu 2024.

Pengabidan tersebut bisa dengan bergabung menjadi anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS).

Namun untuk menjadi anggota dari PPK dan PPS ada beberapa dokumen yang harus disiapkan.

Tak hanyai itu, dokumen-dokumen tersebut nantinya harus diunggah ke situs Siakba.kpu.go.id yang sudah disediakan oleh tim IT KPU.

Lantas bagaiamana cara upload berkas persyaratan PPK dan PPS di portal Siakba.kpu.go.id? Simak artikel ini hingga selesai.

Cara Upload Berkas Persyaratan PPK Pemilu 2024 Seperti Apa? Cek di Sini

Cara upload berkas persyaratan PPK
Ilustrasi pengisian tanda tangan. Cara upload berkas persyaratan PPK Pemilu 2024. (Pexels.com/Pixabay)

Ada beberapa dokumen yang harus dilengkapi untuk kemudian diupload atau diunggah secara bertahap di siakba.kpu.go.id.

Tujuan upload dokumen ini sendiri sebagai persyartan juga validasi terhadap pelamar lowongan PPK dan PPS Pemilu 2024.

Berikut ini cara upload berkas persyarakatan PPPK Pemilu 2024:

  1. Upload surat pendaftaran di siakba.kpu.go.id

Adapun untuk surat pendaftaran sudah disiapkan template-nya dan tinggal download, lalu print kemudian scan. Setelahnya dokumen scanan tadi djadikan pdf untuk kemudian file pdf-nya diunggah kembali di siakba.kpu.go.id

2. Upload KTP dengan format jpg. Bisa di-scan lebih dahulu ataupun difoto.

3. Upload pas foto dengan format jpg.

4. Upload daftar riwayat hidup. Sudah ada template-nya tinggal download kemudian scan dan diupload di siakba.kpu.go.id dalam format pdf.

5. Upload ijazah dalam bentuk pdf dengan ukuran file maksimal 1 mega byte.

6. Upload surat pernyataan yang bisa didownload templatenya di situs siakba.kpu.go.id.

7. Upload surat pernyataan keterangan kesehatan

Jika sudah diisi semua tinggal klik simpan.

Penutup

Nah itu tadi cara upload berkas persyaratan PPK Pemilu 2024. Bila belum jelas dapat menyaksikan videonya pada tautan ini.

Selamat mencoba dan semoga berhasil!

Baca Juga

harga koin kuno wilhelmina 1925 Juli 2023
UPDATE JULI 2023! Harga Koin Kuno Wilhelmina 1925 di Toko Online
uang Rp ribu harga jutaan
TAJIR MELINTIR! Uang Rp2 Ribu Harga Jutaan, Bisa Rp20 Juta Kalau Nomor Seri Jenis Ini?
uang koin kuno paling dicari 2023
Koin Kuno Paling Dicari Kolektor 2023, Punya Auto Kaya!
Cara Buat Recap Reels Instagram 2022
Cara Buat Recap Reels Instagram 2022, Mudah dan Sedang Trending
cara daftar lowongan PPPK BRIN
Cara Daftar Lowongan PPPK BRIN, Lengkap dengan Syarat dan Linknya
cara cek bansos PKH
Cara Cek Penerima Bansos PKH 2022, Login cekbansos.kemensos.go.id!