Cara Hilangkan Stres dengan Berkebun di Tengah Pandemi

Cara Hilangkan Stres dengan Berkebun di Tengah Pandemi

Menyiasati waktu untuk berkebun dapat menghilangkan stress || ilustrasi : pixabay.com

Berikut ini cara yang bisa kamu lakukan untuk menghilangkan stres di tengah pandemi dengan berkebun. Cektips nya, yuk! 

Stress? Gak bisa jalan-jalan, kan lagi pandemi. Beban pekerjaan beserta tetek-bengek nya yang sudah dialihkan ke daring atau dalam jaringan. Tambah stress gak tuh? Yuk, ikuti tips berikut ini untuk siasati kejenuhan selama di rumah aja.

Stress bukan barang baru lagi dong ya, di masa pandemi ini banyak sekali beban yang harus ditanggung semua umat. Siap gak siap harus siap. Mengubah kebiasaan baru di tengah pandemi harus selalu diupayakan untuk kebaikanmu. Untuk kamu, iya kamu apa sih yang enggak, hehehe....

Kita hidup hari ini, adalah masa lalu yang tidak bisa diubah dan esok adalah hari yang belum pasti. Bukan untuk patah semangat tidak memastikan hari esok akan datang, tapi ini untuk memaksimalkan hari bahwa kita benar-benar hidup di sini. Sesimpel itu.

Oke, tanpa buang-buang waktu lagi langsung saja bagaimana sih berkebun untuk menghilangkan stress di tengah pandemi? Yup, gak usah pusing nih sobat. Cekricek ada buat kamu.

Tapi gak punya lahan, gimana dong? 

Iya, gak usah tambah stress mikirin itu cekricek udah ngecek loh gimana berkebun dengan memanfaatkan apa yang ada.

Persiapkan bahan yang ada

Bahan yang ada? Apa tuh maksudnya? Nah, untuk mulai berkebun ini sobat harus menyiapkan bahan yang ada untuk memperkecil mengada-ada itu sendiri. Mulai dari polibag atau pun pot yang sudah di isi tanah dong ya, yang pasti.

Selanjutnya, tanam bibit yang kamu punya di media tanam yang sudah sobat persiapkan. Di sarankan agar bibitnya seperti cabai, terong, kangkung, seledri, daun bawang, dan tumbuhan lain yang mudah proses perawatannya. Sehingga, sobat cekricek bisa memanfaatkan halaman rumah maupun belakang rumah untuk menempatkan tanaman kamu.

Melakukan rutinitas tersebut dipercaya dapat membuat suasana hati lebih baik, buruan deh cobain. Itung-itung olahraga juga ye kan, bonusnya sehat di kantong sobat. Kalo udah panen jangan lupa sisain buat Mimin ya. Selamat mencoba.

Nah itulah cara hilangkan stres dengan berkebun. Semoga bermanfaat.

Baca Juga

Tips Hubungan Direstui Calon Mertua
3 Tips Hubungan Direstui Calon Mertua, Langsung Gas ke Pelaminan!
Tips Untung Besar dari Jualan Makanan
4 Tips Untung Besar dari Jualan Makanan, Salah Satunya Promo
tips selamat dari gempa bumi
162 Orang Tewas karena Gempa Cianjur, Ini 4 Tips Selamat dari Gempa Bumi
Cara Menanam Kangkung Hindroponik
Cara Menanam Kangkung Hindroponik di Rumah
cara nonton GAP The Series sub Indo
Cara Nonton GAP The Series Thai Sub Indo Episode 1-Selesai, Legal dan Full HD
cara mengatasi asam lambung naik
3 Cara Mengatasi Asam Lambung Naik, Bisa Dicoba di Rumah